Script Otomatis Untuk membuat simple Queue

Contoh Kasus

saya punya masalah saat ingin melimit IP di simple queue, bayangkan jika kamu punya 254 IP, kamu ingin membuat simple queue nya pasti gempor kan :D.

Solusi

setelah saya googling kemana - mana ternyata ada cara otomatis dengan fasilitas script di mikrotik


Step By Step

1. Silakan masuk ke winbox anda
2. Masuk Ke New Terminal
3. Setelah itu copykan Script dibawah ini
:for e from=1 to=254 do={/queue simple add name="Client-$e" target="172.16.1.$e" max-limit=1M/2M}

4. Kemudian tekan Enter

penjelasan script :

:for e from=1 to=254 do={/queue simple add name="Client-$e" target="172.16.1.$e" max-limit=1M/2M}

- e =
maksudnya variable ke

- 1 to 254 =
ujung IP nya jadi nanti dari 1 sampe 254

- "Client-$e" =
untuk nama di simpe queue

- target="172.16.1.$e =
IP yang ingin di limit, jadi misal 192.168.1.0/24 yang di tuliskan 192.168.1. saja. supaya variable e yang mengotomatiskan

- max-limit
Setting max-limit merupakan angka dari MIR (Maximum Information Rate), kecepatan maksimum yang mungkin didapatkan saat jaringan tidak sibuk.


Sekian tutorial saya semoga bermanafaat

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Post a Comment